Item bulid tersakit Hero Roger Mobile legends

Build Roger tersakit penting untuk memaksimalkan potensi hero ini. Roger adalah tipe fighter assassin yang benar-benar harus menguasai permainan sepanjang game.

Punya mobilitas, kuat di early dan skillset yang beragam membuatnya begitu berguna sebagai finisher entah dalam kondisi pick-off maupun teamfight.

Roger adalah solusi untuk memberikan instan kill kepada core-core yang biasanya terlalu berani dalam bermain. Mode serigalanya benar-benar mematikan karena bisa memberikan burst damage seketika saat musuh sekarat.

Apalagi setelah patch terakhir Moonton terlihat ingin menaikkan nama Roger. Banyak atribut skill yang dibuff sebut saja delay antar perubahannya diubah.

 

Dia kini bisa langsung memberikan damage tanpa animasi berlebih saat berubah menjadi mode serigala.

Roger juga merupakan tipe hero yang mengandalkan skillset maupun basic attack-nya. Kalian harus pintar dan tahu waktu yang tepat memberikan damage dari skill 1-nya, maupun basic attack entah dalam finishing atau melakukan poke lewat kapasitas damage rangenya.

Karena itu salah satu atribut terpenting dari Roger adalah attack speed, karena itu berhubungan dengan skillset yang memang memaksimalkan hal itu entah dari mode manusia saat range maupun mode serigala versi melee. Penting untuk mengetahui build Roger tersakit agar gameplay kalian bisa maksimal.

 

Rekomendasi build Roger tersakit

  • Swift Boots
  • Windtalker
  • War Axe
  • Hunter Strike
  • Malefic Roar
  • Immortality

Roger sangat mengandalkan DPS dari basic attacknya, karena itu bisa dicombokan juga dari tiap mode tranformasi yang dilakukan. Karena itu Memaksimalkan attack speed di early game menjadi krusial. Begini build Roger tersakit.

Windtalker adalah opsi sempurna untuk dibuat pertama kali, tak hanya untuk bisa memberikan serangan beruntun menyakitkan kepada musuh, tapi juga mempercepat farming Roger yang notabene selalu dijadikan jungler.

Setelah itu baru lah Roger membuat item yang sedang hype karena pasif stack menambah damage dari skill beruntun yakni War Axe.

Dengan dua item ini saja sebenarnya Roger sudah sangat kuat. Tapi karena damage dia sangat dibutuhkan, terutama untuk finishing, dan juga membocorkan HP tank tebal lawan, Hunter Strike dan Malefic Roar pun menjadi opsi sempurna di mid sampai late game.

 

Battle Spell Roger

Tak ada opsi ketimbang Retribution. Karena Roger mayoritas digunakan sebagai jungle dan maksimal di role ini. Dia sebenarnya punya role fighter dan jika ingin sedikit bereksperimen, Roger EXP atau pun Roger gold lane bisa digunakan.

Namun, tetap Roger jungle lah yang terkuat. Tapi Retribution apa yang paling pas. Sebenarnya Ice Retribution menjadi yang paling umum dan efektif.

memilih untuk memakai Flame Retribution terutama karena Roger adalah tipe hero finisher dengan memberi damage tambahan dari Flame Retribution, potensi kill pun akan semakin besar.

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

unsurtoto unsurtoto unsurtoto unsurtoto unsurtoto unsurtoto unsurtoto unsurtoto unsurtoto unsurtoto unsurtoto unsurtoto unsurtoto unsurtoto unsurtoto unsurtoto unsurtoto